Kasubag Umum dan Kepegawaian Dinpermades Kabupaten Temanggung, Jumi Eko, mengikuti Rapat Koordinasi Penyusunan SKP bagi PNS yang mutasi dan P3K Tahap II serta Persiapan SKP Tahun 2026, yang dilaksanakan di Laboratorium BKPSDM Kabupaten Temanggung, pada Selasa (11/11/2025).
Kegiatan ini bertujuan untuk menyamakan persepsi dan memastikan proses penyusunan SKP berjalan sesuai ketentuan terbaru dalam rangka peningkatan kinerja aparatur.
DINPERMADES