Detail Berita

Kegiatan Bisnis Matching yang mempertemukan calon mitra bisnis dengan KDMP digelar di Graha Bhumi Phala, Kamis (2/10/2025). Acara ini menjadi wadah strategis untuk menjalin jejaring, memperkuat kemitraan, serta membuka peluang kerja sama yang saling menguntungkan antara KDMP dengan para pelaku usaha.